Sintang

Ratusan Personel Polres Sintang Amankan Perayaan Tahun Baru Imlek 2576

SINTANG, NARAKALBAR – Polres Sintang mengerahkan ratusan personel gabungan dari polres hingga polsek untuk mengamankan perayaan Tahun Baru Imlek 2576 di berbagai titik di Kabupaten Sintang, Rabu (29/1/2025) malam. Pengamanan difokuskan pada tempat-tempat ibadah seperti klenteng dan vihara, di mana umat Tionghoa melaksanakan serangkaian ibadah dan perayaan sejak pagi hari. Dilansir dari rri.co.id, Kapolres Sintang, […]